Hukum Bersiwak Saat Puasa - Hadits-hadits Puasa 13 - Audio Dakwah Yufid TV Bersiwak atau membersihkan mulut dengan menggosok gigi dengan siwâk atau sejenisnya adalah perkara yang sudah umum ada di masyarakat. Siwâk adalah nama untuk kayu yang dipakai menggosok gigi dari tumbuhan Arâk dan selainnya. siwâk disebut juga dengan istilah al-Miswâk. Kata (السِÙˆَاك) dalam bahasa Arab juga digunakan untuk perbuatan yang menunjukkan perbuatan menggosok gigi dengan al-Miswâk untuk membersihkan gigi, lisan dan gusi. Ibnu Abdilbar rahimahullah dalam al-Istidzkâr 3/272 menyatakan: siwâk orang dulu adalah kayu arȃk dan al-Basyâm dan semua yang bisa membersihkan gigi tanpa menyakitinya serta memberikan wangi pada mulut, boleh dijadikan alat bersiwak. Syeikh Shâlih al-Fauzân dalam Tas-hîl al-ilmâm syarh Bulughul marâm (1/108) menyatakan: siwâk adalah semua kayu yang lembut dan tidak melukai dan jenis terbaiknya adalah kayu al-Arâk. Seandainya bersiwak dengan selainnya seperti kayu kurma atau selainnya maka tidak mengapa. Semua yang membersihkan mulut dan menghilangkan bau mulut dan tidak meninggalkan bekas yang buruk, maka disyariatkan digunakan untuk bersiwak baik dari kayu atau selainnya. Namun yang terbaik adalah kayu al-Arâk ; karena lembut dan lebih membersihkan mulut ditambah memiliki bau dan rasa yang enak sehingga dia adalah siwâk terbaik. Lalu bagaimanakah hukum bersiwak saat puasa?. Yuk langsung saja simak penjelasan selengkapnya dalam serial hadits-hadits puasa ketiga belas berikut tentang hukum bersiwak saat puasa berikut. #hukumsiwak #audiodakwah #yufidtv * MASIH CARI ARTIKEL ISLAM DI GOOGLE? Yuk, cari di Yufid.com (Islamic Search Engine) saja. Insyaallah LEBIH menenangkan hati! * ►► SUBSCRIBE di sini untuk belajar LEBIH tentang Islam: http://www.youtube.com/subscription_center?add_user=moslemchannel * YUK, FOLLOW SOSIAL MEDIA YUFID.TV LAINNYA UNTUK MENDAPATKAN UPDATE VIDEO TERBARU! Fabebook: https://ift.tt/2oa0oO6 Instagram: https://ift.tt/2FPypLb Telegram: https://ift.tt/2ElzMnP Yufid.TV Official Website: http://yufid.tv AUDIO KAJIAN Website: https://kajian.net Soundcloud: https://ift.tt/2ucLFbl * YUK, DUKUNG YUFID.TV! Yuk, dukung dengan belanja di Yufid Store: http://yufidstore.com * DONASI UNTUK VIDEO DAKWAH DAPAT DISALURKAN KE: BNI SYARIAH 0381.346.658 a.n. YUFID NETWORK YAYASAN BANK SYARIAH MANDIRI 7086.882.242 a.n. YAYASAN YUFID NETWORK Paypal: finance@yufid.org NB: Rekening di atas adalah rekening khusus donasi Yufid Network, jadi Anda tidak perlu konfirmasi setelah mengirimkan donasi. Cukup tuliskan keterangan donasi pada saat Anda transfer. Link catatan penerimaan donasi Yufid Network selama ini dapat Anda lihat di: https://goo.gl/y7o7Se
Home Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam Hukum Bersiwak Saat Puasa - Hadits-hadits Puasa 13 - Audio Dakwah Yufid TV
Hukum Bersiwak Saat Puasa - Hadits-hadits Puasa 13 - Audio Dakwah Yufid TV
By Peculiar D. Ace April 23, 2021 0
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Posting Komentar